Selasa, 15 September 2015

Yang seharunya dilakukan drummer

Perkusi dan drum merupakan instrumen sejenis yang memainkannya harus dengan cara dipukul. Meskipun tentu saja keduanya adalah instrumen ritme, namun keduanya memerlukan beberapa teknik yang cukup berbeda untuk bermain dengan benar. Jangan menganggap bahwa karena seseorang bisa bermain satu hal, mereka secara otomatis dapat memainkan lainnya. Jadi jika kalian adalah seorang drummer belum tentu juga bisa memainkan perkusi. Tapi seorang drummer yang baik seharusnya memahami apa itu perkusi dan dapat menciptakan keriangan dari suara perkusi tersebut.

Seorang pemimpin pujian yang baik memahami apa perkusi yang dapat membawa keceriaan. Jika kalian mengerti instrumen perkusi ini dan mampu memilah dengan baik dan bermain pada saat-saat yang tepat kalian akan  dapat menambahkan beberapa warna yang menarik bagi keseluruhan alur. Sebaliknya, pemain perkusi / drummer yang buruk seperti granat dalam senjata nuklir. Jika kalian ingin menjadi drummer yang baik,,inilah hal-hal yang seharusnya kalian lakukan:

a. Memahami teknik dasar pada tumit dan jari kaki
Setiap instrumen membutuhkan teknik dasar, gitaris harus belajar pola memetik, keyboardist penjarian, pianist memulainya dengan belajar akord dan drummer memulai belajar dengan memainkan 'tumit dan jari kaki' yang benar. Jika kalian tidak tahu bagaimana melakukan ini, cari saja di youtube disana ada banyak video yang bisa kalian jadikan contoh.

b.Jangan bermain sepanjang waktu
Drummer seperti halnya pemegang instrumen lain dapat tersesat dalam beberapa lagu. Jika kalian merasa bingung harus bagaimana ketika menghadapi situasi ini, inilah saatnya bagi kalian untuk berhenti.

d. Menyatu dengan pemain perkusi 
Drumer dan pemain perkusi harus bekerja sama. Itu aturannya. Jika seorang pemain perkusi menunjukkan pola bermain kalian salah tidak ada gunanya untuk menyangkal.Tidak ada gunanya hanya memainkan apa yang kalian anggap benar dan  bermain sesuatu yang sama sekali berbeda. Jika kalian melakukan ini, itu akan terdengar seperti kekacauan.  Jika kalian dapat menemukan campuran yang baik dengan perkusi maka musik yang dihasilkan akan terdengar fantastis. Beli drum dan belajarlah untuk menciptakan suara-suara indah bersama teman perkusimu.
sumber : http://id.yamaha.com/id/products/musical-instruments/guitars-basses/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Membuka Coffee shop apa saja yang harus dipersiapkan? Simak disini!

  Bisnis minuman kopi sudah sangat tren saat ini karena seperti kita ketahui bahwa kopi merupakan minuman semua kalangan. Banyak sekali manf...